Harga Pala Kering di Ternate Stabil, Pengepul Tawarkan Rp85 Ribu hingga Rp90 Ribu per Kilogram

Kilasmalut.com – Harga pala kering di Kelurahan Gamalama, Kota Ternate terpantau stabil pada hari Sabtu (7/9). Para pengepul menawarkan harga antara Rp85 ribu hingga Rp90 ribu per kilogram, tergantung kualitas pala. Koko, salah satu pembeli hasil bumi di Toko Harapan Karya, membenarkan bahwa harga pala saat ini berada di kisaran Rp90 ribu per kilogram untuk […]