Panitia Milad Muhammadiyah Ke-113 Sukses Gelar Pawai Ta’aruf, Wakil Bupati : Galela Adalah Pintu Masuk Muhammadiyah Di Malut
Kilasmalut.com – Dalam rangka menyambut Milad Muhammadiyah ke-113 Tahun 2025, Panitia Lokal Milad Muhammadiyah Halmahera Utara menggelar Pawai Ta’aruf pada Minggu (30/11/2025). Ribuan warga tumpah ruah memadati rute pawai yang berlangsung meriah dari Desa Togawa hingga Rumah Sakit Mercy Galela. Peserta yang terdiri dari warga Muhammadiyah, pelajar, tokoh masyarakat, serta berbagai ortom tampil dengan atribut […]




















