Kapolda Malut Terima Silaturahmi Suku Wayoli, Tekankan Sinergi Polri Dan Masyarakat Adat Jaga Keamanan Daerah

- Jurnalis

Rabu, 17 September 2025 - 20:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masyarakat adat Halmahera Barat silaturahim dengan Kapolda Malut.(foto/humas)

Masyarakat adat Halmahera Barat silaturahim dengan Kapolda Malut.(foto/humas)

Kilasmalut.com – Kapolda Maluku Utara, Irjen Pol. Drs. Waris Agono, menerima kunjungan silaturahmi dari Pengurus Suku Wayoli Kabupaten Halmahera Barat di ruang kerjanya, Rabu (17/9).

Pertemuan ini disebut sebagai momentum penting memperkuat sinergi antara Polri dan masyarakat adat dalam menjaga persatuan serta keamanan di Maluku Utara.

Baca Juga :  Hasil Muktamar PKB Disosialisasikan di Ternate

Dalam diskusi tersebut, sejumlah isu dibahas mulai dari peran hukum adat, pelestarian tradisi, hingga penguatan ketahanan pangan.

Kapolda menegaskan, hukum adat tetap dihormati, namun ketika bersinggungan dengan hukum nasional, penyelesaiannya harus seimbang dan bijak.

Baca Juga :  HUT Ke-66 Pelopor Brimob, Kapolda Malut Tegaskan Brimob Harus Jadi Pasukan Humanis Dan Dicintai Rakyat

Selain itu, Kapolda juga mendorong pemerintah daerah agar segera menyusun regulasi perlindungan masyarakat adat dan hutan adat.”Dengan kebersamaan, kita bisa menjaga kearifan lokal, melindungi hak-hak masyarakat adat, sekaligus memperkuat pembangunan dan keamanan wilayah,”tegasnya.(red)

Berita Terkait

Kapolda Malut Terima Silaturahmi Panitia Pembangunan Masjid Muhajirin Bukulasa
Tinjau Kantor Kejati Malut Di Sofifi, Sufari : Bangunan Sudah Tak Layak, Segera Dilaporkan Ke Pusat
Unipas Morotai Wisudakan 189 Sarjana
DPRD Halut Desak PT. NICO Naikkan Harga Buah Kelapa, Irwan Djam : Jangan Rugikan Petani
Wabup Kasman Letakkan Batu Pertama Rumah Layak Huni Baznas 
Galela Jadi Tuan Rumah Milad Ke-113 Muhammadiyah Se-Maluku Utara
DPRD Halut Dan Pemkab Teken KUA-PPAS 2026, Target Pendapatan Daerah Capai Rp. 1,07 Triliun
Satlantas Polres Halteng Gelar Program ‘Polantas Menyapa’ Di Pangkalan Ojek Weda
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 05:41 WIB

Kapolda Malut Terima Silaturahmi Panitia Pembangunan Masjid Muhajirin Bukulasa

Jumat, 7 November 2025 - 05:38 WIB

Tinjau Kantor Kejati Malut Di Sofifi, Sufari : Bangunan Sudah Tak Layak, Segera Dilaporkan Ke Pusat

Jumat, 7 November 2025 - 05:36 WIB

Unipas Morotai Wisudakan 189 Sarjana

Kamis, 6 November 2025 - 18:15 WIB

DPRD Halut Desak PT. NICO Naikkan Harga Buah Kelapa, Irwan Djam : Jangan Rugikan Petani

Rabu, 5 November 2025 - 16:29 WIB

Galela Jadi Tuan Rumah Milad Ke-113 Muhammadiyah Se-Maluku Utara

Berita Terbaru

Unipas Morotai menggelar wisuda di Islamic Center.(foto/istimewa)

Daerah

Unipas Morotai Wisudakan 189 Sarjana

Jumat, 7 Nov 2025 - 05:36 WIB