Tekan Lakalantas Satlantas Polres Halut Go To School

- Jurnalis

Jumat, 14 Februari 2025 - 09:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kilasmalut.com – Sebagai bentuk komitmen menekan pelanggaran berlalu lintas, jajaran Satlantas Polres Halmahera Utara (Halut), secara masif melakukan giat sosialisasi tertib berlalulintas, kepada siswa-siswi SMA N 5 Halut, dengan program Go To School. Kegiatan ini berlangsung pada Jumat (14/2) pukul 07.00 Wit,

Kapolres Halut AKBP Faidil Zikri melalui Kasat Lantas Polres Halut AKP Ibrahim Mappe, mengatakan Satgas Preemtif menghimbau kepada siswa maupun masyarakat pengguna jalan agar tetap mematuhi aturan lalulintas, guna mencegah kecelakaan lalulintas.

Baca Juga :  Harita Nickel Buka Pelatihan Bahasa Mandarin, Jawab Tantangan Industri Global

“Kegiatan seperti ini yang kami lalukan untuk menekan angka lakalantas, maka dengan cara sosialisasi ini bisa membantu masyarakat untuk lebih berhati-hati ketika berkendara dijalan,”ucapnya.

Ia mengatakan, pihaknya saat ini bukan hanya menekan tingkat pelanggadan, namun yang paling penting adalah menekan laka dan fatalitas kecelakaan yang menimbulkan korbam jiwa.

Baca Juga :  Semarak SAPA Kawasi 2025: Peluncuran Kawasan Ekonomi Desa Kawasi untuk Kemajuan Pulau Obi

“Dengan kegiatan-kegiatan ini kami lalukan alhamdullah di tahun 2024 lalu angka lakalantas di Halut sudah menurun,”katanya.

Sosialisasi yang dilalukan ini siswa mendapakan pengarahan pentingnya disiplin berlalintas, agar tidak menimbulkan hal-hal tidak diinginlan.

“Yang pasti kami menyampaikan disiplin berkendara, karena hal ini menyangkut dengan keslamatan,”tutupnya. (red).

Berita Terkait

Harita Nickel Raih Penghargaan Subroto 2025 untuk Kontribusi di Bidang Pendidikan dan Kesehatan
Harita Nickel Luncurkan Mechanic Talent Pool Program bagi Pemuda Lokal
Ratusan Anak Pulau Obi Meriahkan Festival Hari Anak 2025: Harita Nickel dan Masyarakat Wujudkan Ruang Ekspresi dan Kreativitas Anak di Tengah Kawasan Industri
Polairud Polda Malut Tangkap Pelaku Destructive Fishing Di Perairan Halmahera Selatan
Menyambut HUT PAN Ke-27, DPW PAN Malut Gandeng DLH Halut Penanaman 500 Bibit Mangrove
Bhabinkamtibmas Dan Lurah Kalumpang Gelar Aksi Bersih Trotoar Jalan Utama
Harita Nickel Buka Pelatihan Bahasa Mandarin, Jawab Tantangan Industri Global
Kepedulian Harita Nickel di Tengah Cuaca Ekstrem: Bantu Pangan, Air Bersih, dan Layanan Kesehatan
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 14:11 WIB

Harita Nickel Raih Penghargaan Subroto 2025 untuk Kontribusi di Bidang Pendidikan dan Kesehatan

Senin, 13 Oktober 2025 - 20:50 WIB

Harita Nickel Luncurkan Mechanic Talent Pool Program bagi Pemuda Lokal

Kamis, 14 Agustus 2025 - 16:40 WIB

Ratusan Anak Pulau Obi Meriahkan Festival Hari Anak 2025: Harita Nickel dan Masyarakat Wujudkan Ruang Ekspresi dan Kreativitas Anak di Tengah Kawasan Industri

Jumat, 1 Agustus 2025 - 19:04 WIB

Polairud Polda Malut Tangkap Pelaku Destructive Fishing Di Perairan Halmahera Selatan

Jumat, 1 Agustus 2025 - 09:05 WIB

Menyambut HUT PAN Ke-27, DPW PAN Malut Gandeng DLH Halut Penanaman 500 Bibit Mangrove

Berita Terbaru

Unipas Morotai menggelar wisuda di Islamic Center.(foto/istimewa)

Daerah

Unipas Morotai Wisudakan 189 Sarjana

Jumat, 7 Nov 2025 - 05:36 WIB